Fenomena Kekerasan Seksual Terkini: Spill Case dan Online Redemption

Spill Case dan Online Redemption

šŸ”Š Jika audio bermasalah, kami rekomendasikan untuk mengenakan headset. Tantangan yang dihadapi korban kekerasan seksual begitu beragam. Untuk mendapatkan keadilan melalui jalur hukum begitu berat, sehingga korban, ataupun yang mendukung korban mencari jalan lain untuk mengadvokasinya melalui media sosial. Situasi ini membuat fenomena baru seperti spill case dan online redemption. Neqy, FounderĀ @_perempuan_, menjelaskan fenomena spill … Read more

Awas KBGO

Awas KBGO adalah inisiatif dari SAFEnet/Southeast Asia Freedom of Expression Network yang khusus mengadvokasi isu Kekerasan Berbasis Gender Online (KBGO) di Indonesia.